Assalamualaikum. Lahir di Solo, dibesarkan di Tangerang Selatan, pernah bekerja di Depok, bertemu calon suami di Bandung, pulang kampung ke Garut, sering jalan-jalan ke Jakarta, tetapi di manakah cintaku berlabuh? Jawabnya adalah: BOGOR. Ya, Bogor kini menjadi tempat tinggalku bersama keluarga kecil dan lelaki yang menjadi pelabuhan cintaku.